Skrip Film
Skrip Film
Genre → Humor
SKENARIO : RUSH LOVE
5
Suka
3161
Pembaca
8
Chapter
Mulai membaca
Telah selesai
Gratis untuk dibaca
Mulai membaca
Blurb
Aiman (33) se"orang penyiar Radio, bisnisman, dan pembawa acara TV tengah malam yang mempunyai gaya hidup metropolitan, tiba-tiba harus menerima kenyata"an kalau Ia punya anak yang sudah gadis, yaitu Magenta (17). Dengan didasari bukti yang kuat dan hasil tes DNA, dinyatakan kalau Magenta adalah anak kandungnya sendiri. Demi menjaga nama baik yang sudah secara susah payah Ia ubah dan juga rencana pernikahan nya dengan Febriani (29), Aiman terpaksa harus merahasiakan hubungan ayah dan anak nya dengan Magenta. Bersama sahabat nya sedari SMA, Toscha (34) mereka berdua melewati berbagai tantangan dan kejadian konyol untuk bisa tetap menjaga rahasia ini tetap aman.
Kamu harus masuk terlebih dahulu untuk mengirimkan ulasan, Masuk
Belum ada Ulasan
Disukai
5
Dibaca
3.1k
Tentang Penulis
Herlan Herdiana
148
Pengikut
5
Karya